Mondrian‎ > ‎

Schema Workbench Tutorial


Pendahuluan

Schema Workbench adalah utilitas GUI yang digunakan untuk membuat file skema Mondrian dalam format XML yang digunakan untuk memetakan cube, dimension dan measure dengan relasional database.

Jadi, sebelum memulai menggunakan skema workbench pembaca diharapkan telah mengerti konsep-konsep berikut :
  • Multidimensional Modelling termasuk skema bintang
  • Konsep OLAP (Online Analytical Processing) dan jenis-jenisnya seperti MOLAP, ROLAP, HOLAP, dsbnya
  • Pengertian Cube, Dimension, Measures, dsbnya
  • Penggunaan Mondrian

Instalasi Workbench

Schema Workbench merupakan bagian dari proyek Mondrian dan dapat didownload di http://sourceforge.net/projects/mondrian/files/.

Update Juni 2010

Di akhir artikel ini adalah manual training yang digunakan untuk menjelaskan langkah demi langkah penggunaan Schema Workbench. Semoga bisa berguna buat komunitas.

Daftar Isi

Pentaho Schema Workbench
- Instalasi
- Melengkapi Driver Database
- Menjalankan Schema Workbench dan Membuat Koneksi Database
- Contoh : Mapping Shared Dimension & Hierarchy’s Levels
- Contoh : Mapping Cube
- Mencoba Schema
Apache Tomcat
- Instalasi
- Setting Environment Variable untuk JAVA_HOME dan JRE_HOME
- Menjalankan Tomcat
Instalasi Paket Web Mondrian
JSP File dari JPivot, Interface Web Mondrian



Ċ
Feris Thia,
Jun 25, 2010, 9:44 AM
Comments